Aplikasi Form Toko
Form Penjualan Toko
Fattah Kalamukti
XI RPL
Kelompok 6
Untuk membuat aplikasi form yang terhubung dengan database dan dapat mengedit data langsung dalam form, kita membutuhkan aplikasi SQL Server Management dan Visual Studio Code. Dimana SQL Server Mabagement ini berfungsi sebagai tempat penyimpanan data dan Visual Studio Code berfungsi sebagai tempat pembuatan, pengeditan dan memasukan program form. Berikut langkah-langkah lebih jelasnya:
- 1. Buka Aplikasi SQL Server Management
Jika Muncul Informasi popUp seperti di atas , klik connect agar database terkoneksi ke server.
2. Buat database dengan format nama sesuai dengan yang di inginkan , saya menggunakan format nama DB_ Daffodil
3.Membuat tabel untuk data akun dengan format design seperti dibawah ini.
4.Dilanjut dengan membuat table untuk data barang dengan format seperti di bawah ini
kemudian buka aplikasi visual studio code dan dengan nama sesuai nama database agar nantinya tidak lupa dan mudah ditemukan.
5.Pertama-tama kita buat modul terlebih dahulu
6.Kemudian kita buat desain form menu utama
form menu utama berisi :
1.Menu Strip
1Tombol Button
pada bagian properties buah windows state menjadi maksimal , agar nantinya ketika menu utama di run atau di jalankan , menu utama tersebut akan berukuran besar .
7. buat desain Login
tambahkan syntax atau program pada bagian login dan keluar , contoh pada bagian login
pada tombol keluar hanya menngunakan kodingan Me.close()
8.Kemudian buat form registrasi
berikut codingan pada form registrasi Private Sub Button1_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Button1.Click
Call koneksi()
Dim InputData As String = "insert into TB_Daffodil values('" & TextBox1.Text & "','" & TextBox2.Text & "','" & TextBox3.Text & "')"
Cmd = New SqlCommand(InputData, conn)
Cmd.ExecuteNonQuery()
MsgBox("Data Berhasil Di Input")
End Sub
dan klik juga bagian resgistrasi kemudian masukkan coding refistrasi.ShowDialog() agar ketika kita berada di form utama kita dapat memanggil kedua form tersebut.
form registrasi fungsinya untuk menginut data login baru dan form login fungsinya untuk masuk ke menu utama .
Comments
Post a Comment